Berita dari Yayasan Perguruan Sultan Iskandar Muda
Perayaan ini tidak hanya menjadi momentum religius, tetapi juga menjadi sarana penguatan nilai-nilai toleransi, kedamaian, dan keberagaman yang terus dijunjung tinggi oleh yayasan.
Dalam sambutannya, dr. Sofyan Tan menyampaikan apresiasi atas kunjungan Wali Kota dan Ketua DPRD Kota Medan.
Kunjungan ini dilakukan dalam rangka pembinaan dan sosialisasi kepada mahasiswa penerima Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah On Going Tahun 2025.
Acara ini menjadi bukti komitmen sekolah dalam menanamkan nilai karakter, kreativitas, dan penghargaan terhadap prestasi siswa, termasuk kategori Student of the Year dan Best Character.
Pentas Prestasi dirancang sebagai wadah bagi peserta didik di Sumatera Utara untuk menyalurkan dan mengembangkan minat serta bakat mereka dan menghadirkan tes persiapan ke perguruan tinggi.